Rekomendasi Film Bertema Musik yang Wajib Ditonton

- 11 Desember 2021, 06:10 WIB
rekoemndasi film bergenre musikal yang bisa dijadikan pilihan
rekoemndasi film bergenre musikal yang bisa dijadikan pilihan /AcademyAwardClips/YouTube

BULELENGPOST.COM --- Ngomongin tentang film tentu sangat luas dan beragam. Namun jika Anda bicara lebih spsifik semisal rekomendasi film tentang musik, berikut ini adalah jawabannya.

Musik memang bagian dari hidup, tidak bisa dibayangkan jika hidup tanpa musik. Musik bisa menjadi alat kesehatan, musik bisa jadi mewakili perasaan seseorang, musik juga bisa menjadi kenangan dan sebagainya.

Nah berikut ini adalah rekomendasi film yang bertema musik yang bisa jadikan pilihan untuk melewati weekend bersama keluarga.

Baca Juga: Rekomendasi FIlm Bertema Pelecehan Seksual

Once (2007)
Film bergenre romantis ini berasal dari Irlandia dan rilis pada tahun 2007. Dimana film ini disutradarai oleh John Carney serta dibintangi oleh Glen Hansard dan Markéta Irglová sebagai dua musisi yang berjuang di Dublin, Irlandia.

Tidak banyak yang mengulas tetang film ini, meski demikian, Anda wajib menonton sebab memiliki alur cerita yang berbeda dari film lainnya. IMDB memberikan rating pada film ini 7,8/10.

Baca Juga: Film Akad Segera Tayang, Is Pusakata: Saya Tidak Terfikir untuk Membuiat Komposisi Baru

August Rush (2007)
Film asal Amerika ini adalah salah satu film yang masuk dalam nominasi Academy Award 2007. Kirsten Sheridan dipercaya sebagai sutradara dari film tersebut dan ditulis oleh tiga orang yakni Paul Castro, Nick Castle, dan James V. Hart.

Film ini bercerita tentang Evan Taylor (Freddie Highmore), anak berusia 11 tahun yang memiliki kemampuan bermusik luar biasa. IMDB memberikan rating film ini 7,5/10.

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x