Lirik Lagu Nostalgia Tommy J Pisa berjudul Hatiku Tertutup Sudah

- 2 April 2024, 20:56 WIB
Chord dan Lirik Lagu Surat Untuk Kekasih Tommy J Pisa, Tembang Kenangan Tentang Rindu Pada Kekasih
Chord dan Lirik Lagu Surat Untuk Kekasih Tommy J Pisa, Tembang Kenangan Tentang Rindu Pada Kekasih /screenshoot Youtube @ Tommy J Pisa Topic

BULELENGPOST.COM - Berikut adalah lirik lagu Tommy J. Pisa berjudul Hatiku Tertutup Sudah. Lagu Nostalgia ini sangat populer pada jamannya.

Tahun 80 dan 90-an telah banyak bermunculan musisi hebat baik dari mancanegara maupun Indonesia, sehingga tahun ini kemudian menjadi era ikonik di dalam dunia musik.

Jadi, tak heran hingga saat ini masih ada banyak penggemar lagu-lagu nostalgia yang mengingatkan kenangan indah di masa itu.

Baca Juga: Lirik Lagu Disini Dibatas Kota Ini dari Tommy J. Pisa

Tidak hanya orang-orang yang lahir pada era tersebut, ada banyak juga anak muda yang juga menyukai musik dari musisi besar pada era 80 serta 90-an itu.

Penasaran apa saja yang termasuk ke dalam list lagu nostalgia 80 dan 90-an terpopuler yang tak lekang oleh waktu? Berikut beberapa diantaranya:

Baca Juga: Lirik Lagu Nostalgia Yuni Shara berjudul Mengapa Tiada Maaf

Berikut lirik lagu nostalgia berjudul Hatiku Tertutup Sudah yang dipopulerkan oleh Tommy J. Pisa.

Lirik :

Kalau memang kau cinta
Mengapa kau buang mawar itu?
Mawar yang kuberikan
Sebagai tanda cintaku kepada dirimu

Kalau memang kau sayang
Mengapa kau tinggalkan diriku?
Pedihnya, oh pedihnya
Terasa menyayat kalbu kejamnya dirimu

Kini kau datang lagi padaku
Bersandiwara di depanku
Tak ingin kau dustai diriku
Untuk yang kedua kali 

Baca Juga: Lirik Lagu Nostalgia Betharia Sonatha berjudul Hati Yang Terluka

Kini kau datang lagi padaku
Hatiku tertutup sudah
Namun kumaafkan dirimu
Tapi bukan ‘tuk kembali

Kalau memang kau sayang
Mengapa kau tinggalkan diriku?
Pedihnya, oh pedihnya
Terasa menyayat kalbu kejamnya dirimu

Kini kau datang lagi padaku
Bersandiwara di depanku
Tak ingin kau dustai diriku
Untuk yang kedua kali

Kini kau datang lagi padaku
Hatiku tertutup sudah
Namun kumaafkan dirimu
Tapi bukan ‘tuk kembali

Namun kumaafkan dirimu
Tapi bukan ‘tuk kembali
Ho-ho-ho 

***

Editor: Putu Ariek Putra Wijaya Kusuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah