Kabar Gembira Pemerintah Segera Salurkan Bantuan Subsidi Upah (BSU) Kepada 8.8 Juta Tenaga Kerja

- 4 April 2022, 19:01 WIB
Ilustrasi - Kepala lingkungan menyerahkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada warga di kawasan Tanjung Benoa, Badung, Bali, Kamis, 5 Agustus 2021
Ilustrasi - Kepala lingkungan menyerahkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada warga di kawasan Tanjung Benoa, Badung, Bali, Kamis, 5 Agustus 2021 /Antara News

BULELENGPOST.COM --- Pemerintah Indonesia kembali meluncurkan program bantuan Subsidi Upah (BSU) kepada tenaga kerja yang memiliki gaji di bawah Rp3 juta per bulan.

Bantuan tersebut akan disalurkan kepada 8,8 juta tenaga kerja di seluruh Indonesia. Dan saat ini program tersebut tengah menjalani proses pematangan sedangkan proses penyalurannya akan diumumkan dalam waktu dekat.

"Tadi ada arahan Bapak Presiden terkait program BSU ini agar terus dimatangkan," ujar Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto dikutip dari Antara pada Senin, 4 April 2022.

Baca Juga: Juru Bicara Greenpeace Beberkan Kronologi Blokade Dua Kapal Pertamina Prime di Lepas Pantai Denmark

Baca Juga: Begini Cara Dapatkan Crystal dan Skin Gratis Spesial Event Moco Store Free Fire

Dia menyampaikan bahwa BSu merupakan salah satu bagian dari Program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) tahun 2022.

Menteri Airlangga juga menyampaikan bahwa hingga 1 April PEN telah merealisasikan dana mencapai Rp29.3 triliun atau 6,4 persen dari alokasi Rp455,62 triliun.

Baca Juga: Segini Jadinya Harga untuk Aplikasi, Film, dan Game di Play Store Setelah PPN 11 Persen

Baca Juga: Karir dan Keuangan Zodiak Capricorn, Aquarius dan Pisces Senin, 4 April 2022

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah