Berawal dari Piala Tiger, Berikut Sejarah Piala AFF

- 29 Desember 2021, 19:55 WIB
Vietnam Juara Piala AFF 2018
Vietnam Juara Piala AFF 2018 /affsuzukicup.com/

BULELENGPOST.COM --- Sejarah Piala AFF berluma dari tahun 1996 dengan nama Piala Tiger dan sempat pula menyandang nama Piala Suzuki AFF karena sponsor kala itu.

ASEAN Football Federation Championship atau AFF Championship kemudian dikenal sebagai Piala AFF awalnya bernama 

Turnamen bergengsi di Asia Tenggara ini digelar setiap 2 tahun sekali oleh ASEAN Football Federation atau Federasi Sepak Bola ASEAN. Turnamen ini digelar pertama kali pada tahun 1996 dengan juara kala itu Thailand.

Baca Juga: Berhadapan di Final Piala AFF 2020, Berikut Prediksi Susunan Pemain Thailand vs Indonesia

Baca Juga: TOP Skor Pemain Piala AFF 202 hingga Peringkat Tim Nasional Indonesia

Piala AFF sejak 2004 menggunakan sistem agregat atau sistem kandang-tandang untuk babak semifinal dan final.

Bahkan sejarah juga mencatatkan Timor Leste sempat bertanding pada tahun 2004 untuk pertama kalinya.

Baca Juga: Hingga 2018, Thailand Masih Puncaki Juara Piala AFF, Bagaimana dengan Indonesia?

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Semifinal Piala AFF, Singapura vs Indonesia Leg 2

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah