Melawan Madura Untied, Sudirman Telah Siapkan Strategi Khusus untuk Persija Jakarta

- 17 Maret 2022, 05:49 WIB
Persija semakin kesulitan untuk bangkit dari papan tengah klasemen liga 1 usai menelan tiga kekalahan secara beruntun
Persija semakin kesulitan untuk bangkit dari papan tengah klasemen liga 1 usai menelan tiga kekalahan secara beruntun /ligaindonesiabaru.com

Baca Juga: Kesempatan Terbaik, Klaim Sekarang Juga Kode FF Tersbaru Kamis, 17 Maret 2022 Ada Ribuah SKin Menanti

“Instruksi khusus pasti saya berikan ke pemain. Semua tergantung dari bagaimana lawan bermain," tuturnya.

Baca Juga: Menang Melawan Bhayangkara FC, Angin Segar Persipura Jayapura untuk Terbebas dari Zona Degradasi

Dia juga mewaspadai keberadaan Greg dan Beto yang dikatakan mampu membongkar pertahanan lawannya. "Keduanya memiliki tipe permainan yang berbeda di mana Beto lebih banyak ke finisher dan Greg bisa membongkar pertahanan," paparnya.

Baca Juga: Head to Head Bali United vs Arema FC Sama-sama Kuat, Siapa yang Akan Mendapat Poin Penuh Sore Ini?

Di papan klasemen, kedua tim hanya berjarak dua tingkat. Persija di posisi 8 dengan mengemas 45 poin sedangkan Madura Untied di posisi 11 dengan mengemas 35 poin. ***

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah