Para Pemain Pilar Hengkang, Aji Santoso Jamin Gaya Bermain Persebaya Tidak Berubah

- 11 April 2022, 21:47 WIB
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso memastikan masuknya sejumlah pemain anyar yang mengisi posisi yang ditinggalkan para pemain pilar tidak akan banyak mengubah gaya bermain tim Bajul Ijo
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso memastikan masuknya sejumlah pemain anyar yang mengisi posisi yang ditinggalkan para pemain pilar tidak akan banyak mengubah gaya bermain tim Bajul Ijo /ligaindonesiabaru.com

Baca Juga: 'Plan B' Persib Jika Gagal Boyong Ciro Alves: Bidik Thomas Verheydt Sebagai Alternatif

Disamping itu, Persebaya di awal masa kepelatihannya pada akhir musim 2019 sejatinya sudah menemukan kerangka yang pas untuk jadi tim juara.

Sehingga, ia memutuskan untuk mempertahankan tim dan menambah beberapa slot pemain asing untuk memantapkan skuad di musim berikutnya.

Namun, kompetisi di musim 2020 akhirnya terpaksa berhenti akibat Covid-19, padahal Aji Santoso berani menjamin komposisi tim pada saat itu sebagai materi juara.

"Yang pertama, karena saya masuk itu tinggal menyisakan sembilan pertandingan (Liga 1 musim 2019)," ujar Aji Santoso.

"Yang berikutnya kita akui materi-materi pemain yang 2019 diakui sebagai materi juara kan, artinya kita teruskan di kompetisi (musim) berikutnya namun berhenti," ujarnya.

Namun Aji Santoso tak mau larut dan mau belajar dari kejadian-kejadian sebelumnya di Liga Indonesia baik saat sebagai pemain maupun pelatih.

Baca Juga: Klaim Sekarang Kode Redeem Call of Duty Edisi Selasa, 12 April 2022

"Yang pertama, karena saya masuk itu tinggal menyisakan sembilan pertandingan (Liga 1 musim 2019)," ujar Aji Santoso.

"Yang berikutnya kita akui materi-materi pemain yang 2019 diakui sebagai materi juara kan, artinya kita teruskan di kompetisi (musim) berikutnya namun berhenti," ujarnya.

Halaman:

Editor: Bagus Putu Ardha Krisna Putra

Sumber: YouTube Persebaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah