Top Scorer Piala Presiden 2022, Persib Bandung dan Rans Nusantara Sumbang 2 Gol

- 24 Juni 2022, 04:39 WIB
Sejarah Piala Presiden lengkap dengan para juaranya
Sejarah Piala Presiden lengkap dengan para juaranya /Piala Presiden/YouTute

BULELENGPOST.COM --- Perempat final Piala Presiden sudah semakin dekat, 5 klub pun sudah dinyatakan lolo maju ke babak perempat final.

Lima klub yang sudah berhasil masuk ke perempat final adalah PSM Makassar, Persib Bandung, PSIS Semarang, Arema FC dan Bhayangkara FC.

Persib Bandung saat ini tengah menunggu runner up juara Grup A yang akan menjadi lawan mereka di pertempat final.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Piala Presiden Hari Ini Lengkap dengan Link Nonton Live Streaming

lain dari itu, berikut adalah Top Scorer Piala Presiden hingga Jumat, 24 Juni 2022.

Carlos Fortes
Pemain asal PSIS Semarang ini berhasil mencetak 3 gol selama Piala Presiden 2022.

Novri Setiawan
Dua gol berhasil dilesatkan Novri Setiawan, pemain anyar milik Bali United selama laga di Piala Presiden 2022.

Baca Juga: Ini Dia Skema Perempat Final, Semi FInal dan Final Piala Presiden 2022, Lengkap dengan Jadwalnya

Rafael da Silva pemain
Rafael da Silva pemain merupakan pemain asal Barito Putera yang berhasil mencatatkan dua gol.

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x