Permalukan di Kandang, Arema FC Menang 2 Gol Atas PSIS Semarang

- 8 Juli 2022, 05:06 WIB
Arema FC memetik kemenangan 2-0 di kandang PSIS Semarang pada laga semifinal leg pertama Piala Presiden 2022.
Arema FC memetik kemenangan 2-0 di kandang PSIS Semarang pada laga semifinal leg pertama Piala Presiden 2022. /Dok. Piala Presiden/

BULELENGPOST.COM --- Pertandingan lain pada smei final Piala Presiden 2022 Kamis, 7 Juli 2022 mempertemukan antara Arema FC vs PSIS Semarang di stadion Jatidiri, Semarang.

Tampil sebagai tuan rumah, Laskar Mahesa Jenar harus tunduk atas Singo Edan 2 gol tanpa balas.

Bermain terbuka sejak awal laga, kedua tim saling jual beli serangan dan berusaha untuk meraih kemenangan.

Baca Juga: Asmara dan Percintaan Zodiak Aries, Taurus dan Gemini hari ini Jumat, 8 Juli 2022

PSIS Semarang hampir membuka gol perdana pada menit ke-33, lewat mantan pemain Arema FC Carlos Fortes namun sundulannya masih melebar sehingga membentur gawang Arema FC.

Arema FC juga tampil ciamik dan membuat Laskar Mahesa Jenar ketar-ketir menghadapi serangan Singo Edan. Namun sayangnya hingga jeda turun minum skor kaca mata masih bertahan.

Baca Juga: Ini Sosok Pencekat Gol Borneo FC ke Gawang PSS Sleman, Super Elja Kewalahan Hadapi Pesut Etam

Babak kedua berlangsung, PSIS Semarang mulai mengendur tatkala Carlos Fortes harus keluar lapangan karena cidera.

Peluang inilah yang dimanfaatkan Singo Edan untuk terus membentur pertahanan PSIS Semarang.

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah