Borneo FC Kalah dari Arema 5-1 di Final Piala Presiden Musim 2017, Peluang Besar Singo Edan Kembali Juara

- 17 Juli 2022, 11:10 WIB
Prediksi Arema FC vs Borneo FC leg 2 final Piala Presiden 2022 hari ini Minggu 17 Juli 2022 tayang live di siaran langsung Indosiar.
Prediksi Arema FC vs Borneo FC leg 2 final Piala Presiden 2022 hari ini Minggu 17 Juli 2022 tayang live di siaran langsung Indosiar. /ARI BOWO SUCIPTO/ANTARA FOTO

 

BULELENGPOST.COM --- Pertemuan Arema FC vs Borneo FC difinal Piala Presiden adalah yang kedua kali. Kedua tim pernah bertemu di final pada tahun 2017, kala itu Pesut Etam menyerah 5-1.

Kala itu format yang digunakan adalah single match atau sekali tanding. Pertemuan perdana antara Borneo FC vs Arema FC di laga puncak berlangsung di Stadion Pakansari, Bogor

Sedangkan untuk Final leg 2 Piala Presiden 2022 berlangsung di Stadion Segiri, Samarinda pada Minggu, 17 Juli 2022 pukul 20.00 WIB.

Baca Juga: Lokasi dan Jadwal Final Piala Presiden Leg 2 Arema FC vs Borneo FC, Pesut Etam Pernah Takluk 5-1 di Final

Leg pertama yang berlangsung pada Kamis, 14 Juli 2022 di Stadion Kanjuruhan, Malang. Dimenangkan oleh Arema FC dengan skor tipis 1-0 atas Borneo FC.

Di mana gol kemenangan itu diciptakan pada babak pertama oleh bel Camara yang memanfaatkan umpan dari Gian Zola pada menit ke-15.

Baca Juga: Segera Lakukan Penukaran Kode Redeem COC Hari Ini Minggu, 17 Juli 2022

Singo Edan menjadi tim bertahan pasca Piala Presiden 2019. Dan tahun 2022 juga diprediksi menjadi tahunya Singo Edan pada turnamen pramusim Piala Presiden.

Pada final Piala Presiden 2019, Singo Edan berhasil menaklukkan Persebaya Surabaya dengan agregat 4-2 sehingga banyak prediksi yang menyebutkan bawah Arema FC pun kali tahun ini kembali menang agregat atas Borneo FC.

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x