Menang dari Rans Nusantara, Bali United Bertengger di Posisi 6 Klasemen Sementara, Siap Hadapi Arema FC

- 5 Agustus 2022, 04:50 WIB
Bali United menang tipis dari RANS FC di pertandingan BRI Liga 1 2022. Ini hasilnya
Bali United menang tipis dari RANS FC di pertandingan BRI Liga 1 2022. Ini hasilnya /Baliutd.com

BULELENGPOST.COM --- Willian Pacheco menjadi pahlawan bagi kemenangan Bali United saat menjamu Rans Nusantara di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Kamis, 4 Agustus 2022.

Malam itu, Serdadu Tridatu menang 3-2 atas The Phoenix. Tentunya kemenangan itu membuat Bali United meraih poin penuh dan menempatsi posisi empat klasemen sementara Liga 1 Indonesia.

Bali United mengemas 6 poin dan laga selanjutnya akan berhadapan dengan Arema FC pada 13 Agustus 2022 mendatang.

Sementara, atas kekalahan kontra Bali United, tim asuhan Rahmad Darmawan itu berada di posisi 13 dengan perolehan 12 total poin.

Baca Juga: Hari Keenam ASEAN Para Games (APG) 2022, Target Medali Indonesia Terlampaui dan Terus Bertambah

Menghadapi Bali United, Rans Nusantara cukup kewalahan, Wawan Hendrawan mampu menyelamatkan gawang The Phoenix hingga 35 menit waktu berjalan.

Gole perdana Bali United tercipta lewat Spaso yang tak bertahan lama dari gol tersebut, Ran Nusantara berhasil menyamakan kedudukan.

Pada injury time babak pertama, Bali United kemabali unggul lewat eksekusi pinalti, papan skor segera berubah menjadi 2-1.

Baca Juga: Hadapi Rans Nusantara, PSS Sleman Boyong 21 Pemain, Bagus Nirwanto Absen

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x