Ala Ayuning Dewasa hari baik Hindu Sabtu, 21 Januari 2023

- 20 Januari 2023, 09:49 WIB
Umat Hindu sedang melakukan persembahyangan
Umat Hindu sedang melakukan persembahyangan /DukeAsh/Pixabay

BULELENGPOST.COM - Ala Ayuning Dewasa Ayu atau hari baik Hindu berdasarkan perhitungan Kalender Bali berlaku Sabtu, 21 Januari 2023.

Melakukan aktifitas menurut kepercayaan umat Hindu Bali niscaya mengacu pada Ala Ayuning Dewasa Ayu atau hari baik Hindu

Ketika hendak melakukan upacara keagamaan, memulai sebuah usaha hingga hendak melakukan kunjungan pun ada perhitungannya.

Baca Juga: Fakta Kepribadian Kelahiran Sukra Umanis Langkir Jumat, 20 Januari 2023

Berikut ini adalah Ala Ayuning Dewasa atau hari baik Hindu Sabtu, 21 Januari 2023 berdasarkan perhitungan dari Kalender Bali

Catur Laba. Baik untuk bepergian menuju arah utara, upacara Manusa Yadnya, dan Pitra Yadnya. (Alahing dewasa 4).

Baca Juga: Asmara dan Percintaan Aquarius dan Pisces hari Jumat, 20 Januari 2023

Kala Brahma. Mengandung arti kepanasan atau kesakitan. (Alahing dewasa 3).

Kala Dangastra. Baik untuk membangun tembok pekarangan, membuat alat-alat penangkap ikan. Tidak baik untuk memulai pekerjaan penting, tidak baik melakukan upacara (gawe ayu). (Alahing dewasa 3).

Halaman:

Editor: Putu Ariek Putra Wijaya Kusuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x