Pemerintah Indonesia Bahas Kemungkinan Pemberian Vaksin Booster Dosis Keempat

- 24 Februari 2022, 11:02 WIB
Vaksin Corbevax
Vaksin Corbevax /Prokerala

BULELEGNPOST.COM --- Pemerintah Indonesia membahas soal vaksin booster dosis keempat yang saat ini sedang dianjurkan di beberapa negara.

Wakil Menteri Kesehatan Dante Saksono dalam keterangan resminya menyampaikan jika Indonesia tidak menutup kemungkinan akan melaksanakan vaksin booster dosis keempat.

Namun demikian, ia menegaskan jika hal itu diberlakukan dengan syarat masyarakat Indonesia telah siap untuk menerima dosis keempat.

Baca Juga: RSPTN Universitas Udayana Disiapkan jadi RS Rujukan KTT G20

Mengignat saat ini Indonesia masih melangsungkan vaksin primer dosis ke 1 dan 2. Dalam keterangannnya itu juga disampaikan bahwa merujuk pada studi ilmiah, vaksin booster lanjutan memang diperlukan.

Tetapi, bisa jadi vaksin booster dosis keempat tak akan diberikan pada masyarakat dalam waktu dekat.

Baca Juga: Tersisa 12.127 Kasus Aktif Covid-19 Provinsi Bali Rabu, 23 Februari 2022

"Kita masih melakukan equal policy, itu yang kita kejar dulu supaya kita bisa proteksi untuk masyarakat yang mendapatkan vaksinasi primer," ujar Dante dikutip dari Pikiran Rakyat pada Kamis, 24 Februari 2022.

Baca Juga: Bali Ditarget 484 Ribu Vaksin Booster Tahun 2022

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah