Fakta Kepribadian Kelahiran Soma Pon Gumbreg Senin, 28 November 2022

- 28 November 2022, 11:40 WIB
Ilustrasi Kepribadian Seseorang
Ilustrasi Kepribadian Seseorang /Geralt/Pixabay

BULELENGPOST.COM - Berikut adalah Fakta Kepribadian kelahiran Soma Pon Gumbreg Senin, 8 November 2022 menurut perhitungan Wewaran, Wuku, Lintang, Ramalan Bintang dan Pratiti umat Hindu Bali.

Seseorang yang lahir pada Soma Pon Gumbreg Senin, 28 November 2022 memiliki karakter kelahiran sesuai perhitungan Kalender Bali sebagai berikut.

Baca Juga: OPS Zebra Agung 2022, Bali Jalankan Sistem Tilang ELTE Berikut Penjelasannya

Pengaruh Wewaran (Soma Pon)
Lintang Kiriman, Senang menuntut ilmu apa saja dan rajin belajar.

Dicintai oleh banyak orang, walaupun memiliki sifat keras hati.

Sopan dalam bicaranya dan senang dijunjung. Banyak memiliki teman karena senang bergaul.

Baca Juga: Bukan Telegram dan LK21, Berikut LINK NONTON Film Pengabdi Setan 2: Communion Legal dan Aman

Pengaruh Wuku (Gumbreg)
Dewa Cakra, Pribadinya terbuka dan terus terang, cerdas, daya ingatnya tajam, tidak suka pada orang yang berpura-pura.

Budi bahasanya lembut dan sopan, rejekinya gampang dan lancar, perintahnya halus dan berkesan, tetapi sedikit angkuh yang tak bisa hilang.

Baca Juga: Link Live Streaming Pertandingan Korea Selatan vs Ghana, Head to head hingga Prediksi Susunan Pemain

Ramalan Bintang (Sagitarius)
Berwatak keras dalam pendiriannya. Tidak mudah putus asa. Dalam hidupnya tak mengenal istilah gagal.

Sekali gagal akan dicoba lagi. Anda memiliki bakat dalam ilmu kebatinan. Pasangannya Aries, Leo, dan Libra.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Kamerun vs Serbia Lengkap dengan Head to Head dan Prediksi Susunan Pemain

Pengaruh Pratiti (Upadana)
Pemberani cinta kasih pada masyarakat suka tidur tanpa arah lakunya bicaranya menyenangkan, dermawan, mudah dapat pekerjaan.

Berbahaya pada umur 9 hari, 2 bulan, dan 9 tahun. Meninggal pada pratiti Bhawa.

Baca Juga: Ada Puluhan Kode Redeem Aktif PUBG Senin, 28 November 2022

Sebagai pedewasaan cukup baik karena pihak lain akan bersimpati sekalipun akan ada sedikit pengorbanan dan pemborosan.

***

Editor: Putu Ariek Putra Wijaya Kusuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x