TikTok vs Shopee: Live Shopping E-Commerce Mana yang Lebih Menguntungkan untuk UMKM? Catat 3 Poin Ini!

- 9 Agustus 2023, 19:53 WIB
1. Tawarkan Banyak Keuntungan, Live Shopping Shopee Ungguli TikTok, Tokopedia, dan Lazada.
1. Tawarkan Banyak Keuntungan, Live Shopping Shopee Ungguli TikTok, Tokopedia, dan Lazada. /Shopee Live/

Kesimpulan

Tren belanja melalui live shopping memiliki potensi yang besar dan akan memberikan dampak yang besar bagi para pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Indonesia. UMKM tentu akan memilih e-commerce paling populer dan ramah bagi penjual maupun pembeli. Shopee Live berdasarkan penjelasan di atas unggul dari segala lini termasuk banyaknya promo menarik, interaksi yang user-friendly, dan kemudahan dalam metode pembayaran. Tiga alasan ini menjadikan Shopee sebagai raja e-commerce live shopping dibandingkan para pesaingnya seperti TikTok Live, LazLive, dan Tokopedia Play.

Kesigapan costumer service Shopee menjadikan e-commerce ini juga membuat nyaman penjual maupun pembeli. Terdapat fitur Live Chat with Agent yang stand by selama 47 jam dari Senin-Minggu termasuk saat libur nasional. Itulah keunggulan Shopee Live daripada pesaingnya. Kalau kamu pilih yang mana?***

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah