Wisata Alam 'Happiness Jungle' Resmi Dibuka untuk Umum

- 14 November 2021, 17:09 WIB
Happiness Jungle di Desa Petang Kabupaten Badung
Happiness Jungle di Desa Petang Kabupaten Badung /Ariek Putra Wijaya/Bulelengpost

Baca Juga: Ala Ayuning Dewasa Senin, 15 November 2021

Gung Ariawan menambahkan, Happiness Jungle memiliki 5 daya tarik obyek unggulan yaitu lokasi camping, lintasan treking, pesona air terjun aliran sungai dari mata air asli yang jernih.

Bahkan menurutnya, sungai tersebut sering dimanfaatkan pengunjung untuk acara BBQ di atas aliran sungai dan bisa juga untuk medium rafting dengan jarak pendek.

Baca Juga: Lirik dan Cord Lagu Made 'Lolot' Bawa Keliwat Punyah

Soal makanan dan minuman, Happiness Jungle menyediakan aneka minuman dan makanan tradisional khas Bali dan khas dari desa setempat yang pastinya enak dan enak banget.

Pihaknya menambahkan, untuk kemah sudah dipersiapkan beberapa pilihan tenda. Kapasitas 2 orang, 4 orang atau 10 orang. Kegiatan api unggun juga bisa dilaksanakan di tempat ini.

Baca Juga: Lirik dan Cord Kumpul Kebo Lolot Band

Jika Anda datang ke tempat ini dijamin tidak ada kecewa. Anda akan mendapatkan pengalaman berlibur dengan suasana alam yang masih asri dan udara sejuk. ***

Halaman:

Editor: Putu Ariek Putra Wijaya Kusuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x