Bukan Kuta, Bukan Juga Ubud, Ini 3 Wisata Hidden Gem di Bali yang Wajib Dikunjungi

- 25 Oktober 2023, 10:30 WIB
air terjun Sekumpul menjadi salah satu objek wisata yang wajib dikunjungi di Bali
air terjun Sekumpul menjadi salah satu objek wisata yang wajib dikunjungi di Bali /Nick Wehrli /Pixel/

 

  • Air Terjun Sekumpul

 

Air Terjun Sekumpul adalah surga tersembunyi di Desa Sekumpul, Kecamatan Sawan, Buleleng, Bali Utara. Terdiri dari tujuh air terjun yang mengalir dari hutan hujan lebat, Air Terjun ini menawarkan pemandangan yang menakjubkan dan alam yang masih alami. Perjalanan menuju air terjun ini tidak mudah, tetapi setibanya disana, rasa lelah Anda akan terbayarkan.

Suasana yang tenang dan keindahan alamnya membuat Air Terjun Sekumpul menjadi destinasi yang sempurna bagi pecinta alam dan petualang. Tarif masuk Air Terjun Sekumpul sebesar Rp125.0000/orang dengan jam buka mulai pukul 08.00-17.00 WITA.

Baca Juga: Tukarkan kode redeem Doki Doki Palace 25 Oktober 2023 & Kalahkan Si Raja Iblis

 

  • Bukit Asah

 

Bukit Asah terletak di Desa Bugbug, Karangasem, di sebelah timur Bali. Tempat ini menawarkan pemandangan laut yang menakjubkan dari tebing-tebing batu karang yang tinggi.

Yang membuatnya menjadi tempat wisata yang istimewa adalah pesona alam yang menakjubkan. Anda dapat menikmati keindahan alam yang masih alami dan tenang di sini.

Selain itu, matahari terbit di Bukit Asah adalah momen yang tak terlupakan, menjadi tempat yang sempurna untuk mengabadikan momen terindah. Tarif masuk ke Bukit Asah sebesar Rp. 5.000/orang.

Halaman:

Editor: Ade Zanji Adhi Pramana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah