Varian Omicron Belum Terdeteksi di Bali

- 12 Januari 2022, 09:22 WIB
dr. Ketut Suarjaya, MPPM. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bali
dr. Ketut Suarjaya, MPPM. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bali /Ariek Putra Wijaya/Bulelengpost

BULELENGPOST.COM - Varian Omicron memang saat ini menjadi momok menakutkan di seluruh dunia. Terlebih lagi varian Omicron mulai ditemui di beberapa negara di Dunia.

Sampai saat ini varian Omicron belum terdeteksi di Bali. Meskipun pemberitaan sebelumnya mengatakan bahwa Ada wisatawan asal Surabaya yang terkonfirmasi varian Omicron usai berlibur di Bali.

Hal tersebut disampaikan Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bali, dr. Ketut Suarjaya, MPPM saat meninjau pelaksanaan pemberian vaksinasi tahap I, II dan Booster di Wantilan DPRD Provinsi Bali, Rabu, 12 Januari 2022.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Kutu Rambut dan Mencegah Penyebarannya

Baca Juga: Lirik Lagu Bali Yong Sagita Knalpot Moge

"Astungkara sampai saat ini varian Omicron belum ada terdeteksi di Bali. Mudah-mudahan tidak ya", kata Ketut Suarjaya.

Pihaknya hanya menekankan tetap ketat menerapkan protokol kesehatan di manapun berada karena itu salah satu kunci utamanya.

Baca Juga: Mulai Hari Ini, Vaksin Dosis Ketiga Disebarkan Keseluruh Indonesia, Berikut Penjelasannya

Baca Juga: Banyak Temuan Kekeliruan Data, Dinsos Buleleng Minta Seluruh Lurah dan Perbekel Verifikasi Data Ulang

Halaman:

Editor: Putu Ariek Putra Wijaya Kusuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah