Gempa M4,9 Akibatkan 42 Rumah Warga Seram Barat Rusak

- 27 Maret 2022, 21:18 WIB
Rumah rusak akibat gempa M4,9 di Seram Bagian Barat Maluku
Rumah rusak akibat gempa M4,9 di Seram Bagian Barat Maluku /Dok. BNPB

Baca Juga: Gress, Kode Redeem Genshin Impact Edisi Senin, 28 Maret 2022

Selain itu, petugas juga berkoordinasi dengan aparat desa untuk mendapatkan laporan dampak gempa tersebut.

Sementara itu, guncangan juga dirasakan warga di Pulau Ambon. Masyarakat Kota Ambon merasakan guncangan sedang selama 1 hingga 2 detik dan tidak ada kepanikan warga.

Baca Juga: Baru, Kode Redeem ML Mobile Lgends Senin, 28 Maret 2022

Pascakejadian BPBD Kota Ambon melakukan pemantauan kondisi wilayah terdampak guncangan.

Parameter gempa M4,9 ini berpusat 12 km tenggara Kairatu dengan kedalaman 10 km.

Baca Juga: Amankan Kode Redeem FF Terbaru Senin, 28 Maret 2022

Berdasarkan pemodelan BMKG, gempa tidak memicu terjadinya tsunami.

Dilihat pada kekuatan guncangan yang diukur dengan skala MMI atau modified Mercalli Intensity, wilayah Kairatu pada IV MMI dan Ambon III MMI.

Baca Juga: Amankan Kode Redeem PUBG Terbaru Senin, 28 Maret 2022

Halaman:

Editor: Putu Ariek Putra Wijaya Kusuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah