Jabatan Gubernur Koster Berakhir, Made Mahendra Jaya Jadi PJ Gubernur Bali

- 2 September 2023, 06:47 WIB
kolase foto Gubernur Bali Wayan Koster dan Pj Gubernur Bali yang ditunjuk Presiden Jokowi Sang Made Mahendra Jaya
kolase foto Gubernur Bali Wayan Koster dan Pj Gubernur Bali yang ditunjuk Presiden Jokowi Sang Made Mahendra Jaya /Instagram Sang Made Mahendra Jaya/ Wikimedia Commons/ Buleleng Post/


BULELENGPOST.COM - Berikut ini adalah profil Sang Made Mahendra Jaya yang dipilih Presiden Jokowi sebagai Pejabat Gubernur Bali hingga 2024 nanti.

dalam artikel ini akan dibahas tentang profil Sang Made Mahendra Jaya yang ditugaskan menjadi Pj Gubernur Bali hingga 2024 nanti.

Dikethaui masa jabatan Gubernur Koster telah berakhir pada 5 September 2023 nanti.

Baca Juga: Lirik Lagu Baru Lebri Partami Sabar Malu, Kembali Berkarir Usai Vakum 2 Tahun

Sang Made Mahendra Jaya ditunjuk sebagai Pj Gubernur Bali oleh Presiden Jokowi pada Jumat, 1 September 2023.

Sang Made Mahendra Jaya merupakan putra Bali kelahiran Singaraja, 3 Juli 1966.

Bernama lengkap Irjen. Pol. Drs. Sang Made Mahendra Jaya, M.H. merupakan seorang Perwira Tinggi Polri yang diketahui sebelumnya menduduki jabatan Staf Khusus Menteri Dalam Negeri Bidang Keamanan dan Hukum.

Baca Juga: Klaim Sebelum Kadaluarsa Kode Redeem Update Clash of Clans Sabtu, 2 September 2023

Sang Made Mahendra Jaya adalah lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) tahun 1989.

Dia juga berpengalaman dibidang reserse. Sang Made Mahendra Jaya merupakan suami dari drg. Ida Setiawati.

Buah dari penikahan itu, Sang Made Mahendra Jaya dikaruniai 2 orang anak yakni Sang Ayu Heninda Lestari dan Sang Made Satria Damara.

Baca Juga: Klaim Sebelum Kadaluarsa Kode Redeem Update Clash of Clans Sabtu, 2 September 2023

Dan berikut ini adalah riawayat jabatan Sang Made Mahendra Jaya yang ditunjuk sebagai Pj Gubernur Bali menggantikan Gubernur Koseter hingga 2024 nanti.

-Kapolsekta Tamate Polres Kupang (1992)

-Kapolsekta Tamalate Poltabes Ujung Pandang (1997)

-Wakasat Reskrim Poltabes Ujung Pandang (1999)

-Kasat Serse Poltabes Ujung Pandang (2000)

-Wakapolres Pangkep Polda Sulsel (2001)

Baca Juga: Klaim Kode Redeem Honkai Impact 1 September 2023 & Rebut Ratusan Crystalls Gratis!

-Kasat IV Ditreskrim Polda Sulsel (2003)

-Penyidik Madya Unit V Dit. III/Tipikor dan WCC Bareskrim Polri (2004)

-Kapolres Nunukan Polda Kaltim (2007)

-Kapolres Paser Polda Kaltim (2008)

-Wakapoltabes Samarinda Polda Kaltim (2008)

Baca Juga: Klaim Sebelum Kadaluarsa Kode Redeem Update Clash of Clans Sabtu, 2 September 2023

-Penyidik Utama Tk. III Dit III/Tipidkor Bareskrim Polri[1] (2010)

-Dirreskrimsus Polda Bengkulu (2011)

-Kasubdit I Dittipideksus Bareskrim Polri (2014)

-Dirreskrimum Polda Bali (2016)

-Kasetum Polri[2] (2018)

Baca Juga: Ada Senjata Pemusnah, Klaim Segera Kode Redeem Aktif Free Fire Sabtu, 2 September 2023 dengan Beragam Hadiah

-Staf Khusus Mendagri Bidang Keamanan, Hukum dan Pengawasan [3] (2019)

-Widyaiswara Utama TK I Sespim Lemdiklat Polri (2020)

-Staf Khusus Mendagri Bidang Keamanan dan Hukum (2022).

Itulah profil Pj Gubernur Bali yang akan menggantikan posisi Gubernur Bali Wayan Koster hingga 2024 nanti. ***

Editor: Gede Apgandhi Pranata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x