Berikut Kiat Mudah Agar Gula Darah Tetap Stabil

- 24 Mei 2022, 14:04 WIB
Berikut kiat mudah menjaga gula darah tetap stabil
Berikut kiat mudah menjaga gula darah tetap stabil /The Healthy

BULELENGPOST.COM - Mengontrol kadar gula dalam darah di dalam tubuh agar tetap stabil memang penting dilakukan.

Selain untuk menjaga kesehatan, kadar gula darah yang stabil juga menghindari diri kita dari penyakit kronis seperti diabetes mellitus.

Seperti diketahui, diabetes adalah penyakit yang tidak bisa disembuhkan, meski penderitanya dapat tetap beraktivitas normal.

Bagi penderita diabetes sendiri, mengontrol kadar gula darah dalam tubuh bisa dikatakan adalah suatu keharusan.

Pasalnya, tingginya kadar gula darah dalam jangka panjang dapat memicu berbagai komplikasi berbahaya, bahkan bisa mengancam jiwa.

Baca Juga: Rajin Olahraga? Begini Tips Mengatur Jadwal Latihan Agar Tidak Overtraining

Beberapa komplikasi diabetes yang dapat terjadi di antaranya, yakni:

  • Penyakit jantung dan pembuluh darah
  • Kerusakan saraf
  • Kerusakan ginjal
  • Gangguan penglihatan
  • Infeksi hingga amputasi kaki
  • Gangguan kulit
  • Gangguan pendengaran
  • Penyakit Alzheimer 

Oleh sebab itu, demi kesehatan yang lebih baik, kadar glukosa dalam darah mesti terus dijaga.

Berikut ini adalah beberapa cara mengontrol kadar gula darah tetap stabil yang layak dicoba:

Halaman:

Editor: Bagus Putu Ardha Krisna Putra

Sumber: Berbagai Sumber Health Line


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x