Kasus Covid-19 di Provinsi Bali per Selasa 31 Agustus 2021, Kasus Positif Meningkat

- 31 Agustus 2021, 18:39 WIB
Data Kasus Covid-19 di Provinsi Bali per Selasa 31 Juli 2021
Data Kasus Covid-19 di Provinsi Bali per Selasa 31 Juli 2021 /Dok. Pemprov Bali

BULELENGPOST.COM - Update covid terbaru jumlah kasus corona atau Covid-19 di Provinsi Bali kembali diunggah pada sore hari ini.

Dalam keterangan resminya, Pemerintah Provinsi Bali mengumumkan jumlah kasus corona di Bali per Selasa 31 Agustus 2021 mencapai 106.458 orang.

Baca Juga: 10 Khasiat Luar Biasa dari Bawang Putih, Berikut Daftar Terpolulernya

Jumlah ini berdasarkan penambahan kasus corona harian dalam 24 jam tercatat sebanyak 376 orang. Kasus penambahan corona hari ini mengalami peningkatan dari hari kemarin.

Baca Juga: Logam Mulia PT Pegadaian untuk Tenaga Kesehatan di Wilayah Bali-Nusra

Sementara, pasien sembuh tercatat menembus 96.901 orang. Hari ini pasien sembuh bertambah sebanyak 259 orang dan pasien meninggal dunia sebanyak 14 orang.

Baca Juga: Temuan Baru Ombudsman Terkait Sertifikat Vaksin Jadi Syarat Akses Pelayanan Publik

Secara kumulatif, kasus covid-19 di Provinsi Bali yaitu sebanyak 106.834 orang, sembuh 96.901 orang (90,70%), dan  Meninggal Dunia 3.508 orang (3,28%). Kasus Aktif per hari ini menjadi 6.425 orang (6,01%).

Baca Juga: Ketahui Kesahalan Mengonsumsi Kopi yang Bisa Berpengaruh Pada Kinerja Otak

Halaman:

Editor: Putu Ariek Putra Wijaya Kusuma

Sumber: Pemprov Bali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah