Model AI Rancangan Alibaba Ungguli Manusia untuk Pertama Kalinya

- 20 Agustus 2021, 21:58 WIB
Ilustrasi Artificial Intelligence
Ilustrasi Artificial Intelligence /South China Morning Post

“Kami bangga bahwa kami telah mencapai tonggak penting lainnya dalam hal kecerdasan buatan, yang menggarisbawahi upaya berkelanjutan kami dalam mendorong penelitian dan pengembangan di bidang AI terkait,” kata Si Luo, kepala Natural Language Processing (NLP) di Alibaba DAMO Academy.

Baca Juga: Ketahui Manfaat Mendengarkan Musik untuk Kesehatan Mental

“Ini tidak berarti manusia akan digantikan oleh robot suatu hari nanti. Sebaliknya, kami yakin bahwa mesin yang lebih cerdas dapat digunakan untuk membantu pekerjaan dan kehidupan kita sehari-hari, dan karenanya, orang dapat fokus pada tugas-tugas kreatif yang paling mereka kuasai,” ujarnya menambahkan

Visi komputer adalah salah satu bidang penelitian dan pengembangan AI paling aktif di China. Meskipun pembaharuan militer dan dampak perang teknologi AS-China telah mendorong gencarnya penelitian di bidang tersebut.***

Halaman:

Editor: Bagus Putu Ardha Krisna Putra

Sumber: South China Morning Post


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah