Mantan Koruptor Jadi Penyuluh Anti Korupsi, BW: Saya Bingung, Apa yang Dipikirkan KPK

- 23 Agustus 2021, 20:15 WIB
Kritik Rencana KPK Jadikan Mantan Napi Penyuluh Anti-Korupsi, Simak Biodata Bambang Widjojanto Disertai Perjalanan Karier
Kritik Rencana KPK Jadikan Mantan Napi Penyuluh Anti-Korupsi, Simak Biodata Bambang Widjojanto Disertai Perjalanan Karier /Antara/

BULELENGPOST.COM --- Bergulirnya wacana untuk merekrut mantan narapidan kasus korupsi menjadi penyuluh anti korupsi tuai kontrovesi.

Mantan Pimimpinan KPK Bambang Widjojanto alias BW tak lupu menyoroti wacana itu.

BW menyebut jika wacana itu cukup konyol karena lembaga anstirasuah justru merangkul koruptor.

Baca Juga: Presiden Joko Widodo Umumkan Evaluasi PPKM, Grafik Mengalami Penurunan

Baca Juga: Cegah Imigran Gelap, Vladimir Putin Tegaskan Rusia Tolak Pengungsi dari Afghanistan

Baca Juga: Kurangi Risiko Diabetes dengan Mengonsumsi Buah-buahan Secara Rutin

“Mati ketawa ala Pimpinan KPK. Eks Koruptor direkrut untuk jadi penyuluh,” ucap BW sebagaimana dikutip dari Pikiran-Rakyat.com melalui Twitter @katabewe Senin, 23 Agustus 2021.

Dia pun merasa bingung dengan penuh pertanyaan apa yang sebenarnya KPK sedang pikirkan. Sedangkanya, beberapa waktu lalu sejumlah pegawai KPK yang berjasa justru diberhentikan lantaran tak lulus Tes Wawasan Kebangsaan (TWK).

Baca Juga: PPKM Diperpanjang Sampai 30 Agustus, Tempat Ibadah Boleh Dibuka untuk Umum

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x