Miss World Malaysia Menjadi Sorotan Masyarakat Indonesia Usai Klaim Batik adalah Budaya Malaysia

- 21 Oktober 2021, 15:38 WIB
Lavanya Sivaji
Lavanya Sivaji /Instagram/Lavanya Sivaji

BULELENGPOST.COM --- Masyarakat Indonesia dibuat geram oleh statemen Miss World Malaysia 2021 Lavanya Sivaji yang mengatakan bahwa batik adalah budaya Malaysia.

Bermula dari ungahannya di Instagram pribadinya @lavanyasivaji yang mengatakan jika jika dirinya bangga mengenakan baju yang melambangkan keanekaragaman di antara orang Malaysia.

"Bagi saya kain batik melambangkan keanekaragamanan di antara orang Malaysia, dengan berbagai warna, cetakan dan desaiannya. Oleh karena itu, saya mempersembahkan gaun malam saya untuk Miss World Malaysia 2021 buatan kain batik Malaysia," ujar Lavannya dikutip dari Pikiran Rakyat pada Kamis, 21 Oktober 2021.

Baca Juga: Mantan Bintang Film Dewasa Divonis 10 Tahun Penjara

Kemudian caption itu segera diedit setelah netizen diketahui oleh Indonesia. Tak lama berselang, Lavanya langsung meminta maaf lewat unggahan Instagram pribadinya.

Ia minta maaf kepada masyarakat Indonesia yang merasa kecewa atas klaim dari Lavanya itu.

Baca Juga: Jangan Lewatkan! Kode Redeem COD Mobile 21 Oktober 2021 Berhadiah Legendary Outfit dan Skin Senjata

"Hi everybody! To my dear pageant lovers especially in Indonesia. I hope all of you are in good health. First of all, i would like to apologise if i have offended anyone for this posting. (Hai semuanya! Kepada para pecinta kontes ini khususnya di Indonesia. Saya harap kalian semua dalam keadaan sehat. Pertama-tama, saya ingin meminta maaf jika saya telah menyinggung siapa pun di posting ini)" ujar Lavanya.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cinta 21 Oktober 2021: Cancer dan Leo Mulai Bisa Berkomitmen

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x