Kenaikan Harga BBM Nonsubsidi Picu Inflasi Provinsi Bali September 2022

- 4 Oktober 2022, 19:12 WIB
Ilustrasi Grafik Inflasi
Ilustrasi Grafik Inflasi /Geralt / Pixabay

Selain itu, deflasi juga bersumber dari penurunan harga minyak goreng seiring dengan tren penurunan harga CPO global dan penurunan harga daging ayam ras akibat tingginya impor Day Old Chicken (DOC) beberapa bulan yang lalu.

Baca Juga: Daftar Anime Rilis Oktober 2022, Mana yang Paling Ditunggu?

Namun demikian, laju deflasi kelompok volatile foods tertahan oleh kenaikan harga beras akibat berakhirnya musim panen dan curah hujan yang tinggi.

Pada Oktober 2022, Provinsi Bali diprakirakan mengalami inflasi, namun lebih rendah dibandingkan bulan sebelumnya.

Baca Juga: Lirik Lagu Jamrud berjudul Autopsi

Tekanan inflasi diprakirakan bersumber dari dampak lanjutan kenaikan harga BBM, kemudian kenaikan harga beras seiring dengan berakhirnya musim panen, serta kenaikan harga ikan akibat tingginya curah hujan dan gelombang laut.

Baca Juga: Ramalan Kesehatan Zodiak Capricorn, Aquarius dan Pisces hari ini Selasa, 4 Oktober 2022

TPID Provinsi dan Kabupaten/Kota di Bali senantiasa melakukan koordinasi untuk melakukan pemantauan harga dan pasokan, penyelenggaraan operasi pasar secara intensif, peningkatan Kerja sama Antar Daerah (KAD) untuk memenuhi pasokan, dan penambahan anggaran dari Biaya Tak Terduga (BTT) APBD untuk program pengendalian inflasi di Provinsi Bali.

***

Halaman:

Editor: Putu Ariek Putra Wijaya Kusuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x